PEMERINTAH Desa (Pemdes) Besuk Kidul berupaya menyeimbangkan pembangunan desa. Fasilitas pendidikan dan infrastruktur pendukung program ketahanan pangan menjadi sasaran pembangunan berkelanjutan.
Pendidikan merupakan hal dasar sekaligus tonggak perkembangan dan kemajuan Sumber Daya Manusia (SDM).
Suksesnya bidang pendidikan bukan hanya ditentukan kualitas tenaga pengajar. Namun juga perlu tersedia sarana dan prasarana penunjang terselenggaranya pendidikan yang salah satunya adalah gedung sekolah.
Gedung sebagai tempat melaksanakan aktivitas belajar ...